Adakah pengunjung blog yang tidak terdeteksi oleh Statistik (Stats)?
-
Apakah ada pengunjung blog kita yang tidak diketahui Statistik (Stats)?
Waktu itu teman saya mengakses blog saya,tapi kok ketika saya lihat Stats seperti tidak ada kunjungan sama sekali…Blog yang perlu diperbaiki adalah: (hanya ditampilkan ke pengguna yang sudah login)
-
setahu saya tidak, coba lihat di stastitik dasboard. adapun untuk widged tertentu bisa jadi. misalnya karena sama-sama satu link contoh di warnet
-
-
Stats juga memakai cache, jadi, jika pengunjung kembali dalam waktu tertentu maka stats tidak akan menghitungnya.
- Topik ‘Adakah pengunjung blog yang tidak terdeteksi oleh Statistik (Stats)?’ tidak lagi menerima balasan baru.