Bagaimana Menghilangkan Default Bingkai Gambar Di Halaman Posting

  • avatar Tidak diketahui

    Setiap theme pada WordPress berbeda-beda, ada yang secara default memberi border pada gambar dan ada pula yang tidak memberi default border pada gambar. Kalau ada theme yang memberi default border gambar, walaupun kita beri point 0 (nol) pada img border=”0″, tetap aja tu border nonggol mulu. kita tebalkan border itu juga tidak bisa, walaupun kita sudah beri point 100px pada img border=”100″, masih juga tetap nongol dengan mengejek sambil pamer 1px garis bingkainya kepada kita.Default theme yang saya gunakan memberikan border pada setiap image pada posting.Adanya border tersebut bagi saya sangat tidak alami, karena seperti menunjukkan adanya batas gambar dengan tulisan. Dengan tidak adanya border, membuat seolah-olah gambar menyatu dengan halaman dan tulisan. Apa lagi bila kita ingin menaruh gambar yang transparan, kehadiran border ini sangat mengganggu.
    Saya sudah mencoba mengakalinya pada halaman penulisan penggunaan mode ‘HTML’, tetapi tetap saja tidak bisa…

    Mohon bantuanya dunk….terima kasih

  • avatar Tidak diketahui

    Anda harus turun ke CSS editor blog anda dan tambahkan kode img {border:none;} lalu klik preview.

    Tapi hanya bisa preview kalau belum beli upgrade CSS.

  • avatar Tidak diketahui

    Anda harus turun ke CSS editor blog anda dan tambahkan kode img {border:none;} lalu klik preview.

    Tapi hanya bisa preview kalau belum beli upgrade CSS.

  • Topik ‘Bagaimana Menghilangkan Default Bingkai Gambar Di Halaman Posting’ tidak lagi menerima balasan baru.