gimana caranya agar blog saya bisa ditemui oleh mesin pencari
-
gimana caranya, agar blog saya bisa ditemui oleh mesin pencari (google / yahoo)
Blog yang perlu diperbaiki adalah: (hanya ditampilkan ke pengguna yang sudah login)
-
1. privacy setting harus bukan privat
2. Untuk blog baru butuh waktu sekitar 3 minggu untuk terindex oleh search engine.
3. Coba hubungkan blog dengan google webmaster tools -
-
untuk submit ke google Coba langsung ke http://www.google.co.id/addurl aja gan
sedangkan untuk yahoo(sekarang gabung dengan Bing) silahkan coba http://www.bing.com/toolbox/submit-site-url
-
-
selain mndftarkan blog lwt mesin pencari tentunya jga mmbuat postingan yg menarik bukan hsl dari copasan.. #skdrtmbahan
- Topik ‘gimana caranya agar blog saya bisa ditemui oleh mesin pencari’ tidak lagi menerima balasan baru.