haruskah kita memulai untuk memposting artikel berbahasa inggris?

  • avatar Tidak diketahui

    Mau tanya, apa ada bloger di sini yang pede jika memposting artikel dalam bahasa inggris? padahal bahasa inggrisnya pas-pasan.
    soalnya aku pernah lihat di blognya orang filipina, (aku lupa alamatnya) orang filipina menegur sesama orang filipina agar mengomentari artikelnya menggunakan bahasa inggris.
    haruskah kita memulai untuk belajar memposting artikel menggunakan bahasa inggris?

    sekalian numpang ngelink :D http://maxlender.wordpress.com

    Blog yang perlu diperbaiki adalah: (hanya ditampilkan ke pengguna yang sudah login)

  • avatar Tidak diketahui

    wah double topix,,,, tolong adin. topic ini bisa di hapus gak?

  • avatar Tidak diketahui

    maksudku admin…. ahhhh salah terus dari tadi :(

  • avatar Tidak diketahui

    Kita bikin blog tentu punya tujuan dan juga sasaran pembaca. Kalau sasaran kita orang Indonesia, ya ngapain harus pakai bahasa Inggris?
    Lain masalahnya kalau kita ingin blog kita dibaca orang luar sana, ya kita pakai bahasa Inggris.
    Atau secara umum google menyediakan fasilitas translate untuk pembaca blog kita. Nah, agar orang yang berbahasa asing bisa membaca blog kita yang pakai bahasa Indonesia, kita perlu menulis dengan struktur dan tata bahasa Indonesia yang benar sehingga ketika di-translate ke bahasa asing, makna tulisan kita bisa ditangkap secara benar juga.
    Sekali lagi, semuanya tergantung sasaran pembaca kita.
    Salam.

  • avatar Tidak diketahui

    @duto, wah betul juga ya, sasaran pembaca.

    jadi, akan ada bloger yang berpikir “ah udah ada google translate”
    itu tergantung individu masing-masing juga ya?

  • avatar Tidak diketahui

    Kalau saya sih ingin blog saya terkenal dulu di indonesia makanya saya pakai bahasa indonesia. .hehe

  • avatar Tidak diketahui

    Sebenarnya saya sering aktif di forum2 bule, ada yg share2 blog masing2.
    Saya aktif di forum yg membahas CG, musik, dan fans club.
    Mereka bukannya komentar di blog, tapi komentar d profil forum :( hayah repot :D
    (maaf saya ketiknya menggunakan ponsel)

  • avatar Tidak diketahui

    bisa-bisa sajalah, sekalian belajar bahasa inggris, tulisnya juga dengan bahasa inggris yang sederhanalah supaya dapat dibaca dan dimengerti kebanyakan orang….

  • avatar Tidak diketahui

    @maxlender: tidak apa2 kok. . Lanjutkan aja pake bhsa inggris. .

  • Topik ‘haruskah kita memulai untuk memposting artikel berbahasa inggris?’ tidak lagi menerima balasan baru.