Otentikasi Dua Langkah
-
Mohon bantuan para master, saya ingin ganti nomor phone sebagai tambahan keamanan, pada setingan saya cari nomor phone saya kok tidak ada editannya untuk mengganti nomor phone, disitu hanya tertulis status nyala / nonaktifkan. saya hanya ingin mengganti nomor phone saja.terimakasih
Blog yang perlu diperbaiki adalah: (hanya ditampilkan ke pengguna yang sudah login)
-
masuk ke akun WP kamu dan ganti nomor mu di link ini : https://wordpress.com/settings/security/
-
trim’s gan, dilink tsb tertulis: Nomor telepon yang kami miliki di berkas untuk Anda adalah +628965665xxxx, trus buton untuk ngganti no tidak ada.apa harus menonaktifkan dulu, kemudian mulai langkah dari awal.
-
- Topik ‘Otentikasi Dua Langkah’ tidak lagi menerima balasan baru.