Penghasilan dari WordAds
-
-
-
hmm… nampaknya word ads yang terjadi kepadaku ada keanehan, bulan pertama, blogku pengunjung cuma 6 ratusan per hari, dan saat laporan q mendapat 17ribu impreson dan mendapat 32 dolar, tapi bulan ini dengan pengunjung 4000 perhari, namun malah dapet 11 ribu impresson, dan cuma mendapat 19 dolar…
mengapa bisa begini,!! ada yang pernah menglaminya?? dan apa penyebabnya…!! -
Tinggi-rendahnyanya impresi memang sering kali gak berbanding dengan traffic. Saya beberapa kali mengalami traffic naik impresi malah turun, traffic turun impresi malah naik.
JUmlah penghasilan juga gitu. Bulan Februari impresi lebih tinggi dari pada bulan Maret tapi total penghasilan malah naik dikit.
Saya sih nerima saja. Yang penting modal awal sudah balik :D dan paypal keisi terus… -
jumlah visitor yang naik tapi kalo tidak terpapar iklan (impresi) ya maka jumlah dollarnya turun mas… karena wordads ini kan jenis iklan CPM, yg mengandalkan berapa banyak visitor terpapar iklan. mungkin mereka tidak scroll sampe ke bawah (dekat footer untuk terkena iklan dekat footer itu)
-
@zakkuat, jgn lihat rata” bln ini, lihatlah total PV bulan 3, kalau impresi 11rb, berarti total PV bln 3 sekitar 25-28rb. kalau betul seperti tebakan saya itu udh lumrah…
tetap semangat
salam. -
Kejadian seperti di alami om Zack pernah terjadi pada saya bulan kemarin. namun tetap semangat walaupun sekarang dah dapat angin tidak segar dari google. Alhamdulillah saya dapat 84.600 impresion.
-
-
trims agan2 yang bersedia,, namun saya q mendapatkan jawaban yang memuaskan, apakah,,, pengaturan word ads bisa mempengaruhi juga..?? jika ya… gmana pengaturan wordads yang benar di dasbor..
-
ma’af agan” semua bisa kasih tau saya bgaimna caranya nge blogger, soalnya saya msih awan dan gatau apa”, daripada saya ga’ada kegiatan, mnding bljar ngblog, mohon bntuan’nya.
-
-
Penghasilan wordads naik turun karena bisa jadi pengunjung yang melihat blog kita memasang ads blocker atau daya tawar periklanan menurun seperti yang terjadi di bulan januari 2014 yang bikin kepala kami spanneng pas nanya ke orang wordpress. Bulan ini saja sebenarnya agak bete. Pengunjung 600.000an orang tapi hanya dapat impression 185.000.
Kayaknya udah hal yang lumrah bahwa impression itu adalah 1/3 dari total view bulanan. Tetap semangat semuanya. Semoga kita semakin lancar jaya semua. -
Pengalaman sama juga disini. Sepertinya impresi ads rata-rata 1/3 dari PV perbulan.
Terbaiknya mulai Juli s/d Desember. Tapi syukurlah karna bulan di tahun ini lebih baik dari bulan di tahun sebelumnya.
Mar 2014 (0,32 %)
Feb 2014 (0,32 %) <—- mendekati normal
Jan 2014 (0,25 %) <—- penurunan awal tahunDes 2013 (0,36 %)
Nov 2013 (0,35 %)
Okt 2013 (0,34 %)
Sept 2013 (0,39 %)
Aug 2013 (0,38 %)
Jul 2013 (0,38 %) <—- terjadi kenaikan sejak ada fitur video ads
Jun 2013 (0,23 %)
Mei 2013 (0,19 %)
Apr 2013 (0,14 %) -
mungkin benar juga, penetuannya bulan ke tiga, bulan ke 3 ini q dapet 55 ribu impression, dengan hasil 99,50 dolar, mudah2an bulan ini cair… hehehe… trims teman2 wordpress smuanya…
-
-
-
Alhamdulillah, ngerasain juga gajian dari WA (Word Ads) :D
Makasi sangat om duto yg secara tidak langsung menjadi inspirator…. walo blog lama, yg baru dipindah ke wp com belum di approve WA, tapi sebelumnya sudah build blog baru selama 8 bulan akhirnya membuahkan hasil…. baru dateng bgt ke PP & guri-guri nyoy… :D
Say no to GA, go…. WA…! =))
-
-
Selamat neh yang udah pada keterima wordads, kalo saya baru aja nyoba wordpress jadi masih dalam tahap penjajagan..
-
mencair juga nih bulan ini. alhamdulillah dapet $143.
selamat berjuang kawan-kawan yang baru ikutan wordpress.com
semangat! :D
- Topik ‘Penghasilan dari WordAds’ tidak lagi menerima balasan baru.