Resensi Novel “open your heart please!
-
Bagi teman-teman yang menyukai novel, pastinya temen-temen tahu tentang buku yang yang satu ini. “open your heart, please!” buah karya dari penulis yang baru bernama cy-mel yang dirilis pada tahun 2006 itu memiliki kisah yang sangat menarik. Sinopsisnya yakni menceritakan tentang seorang cewek yang bernama Violeta, seorang siswi yang bersekolah dibandung yang memiliki inner beauty yang ‘wah’ banget dibandingkan teman-teman sekolahnya yang lain. Suatu hari, violeta ingin pergi ke jakarta dengan alasan ingin mencari cinta sejatinya. Dan karna alasan itu pula lah sehari sebelum kepergiannya, salah seorang temannya mengalami masalah yang tak bisa di pecahkan oleh siapapun termasuk teman-temannya. Cerita ini sangat menarik dan sangat bagus, karna di dalamnya mengandung beberapa pesan penting yang sangat berharga untuk kita.
Bagi temen-temen yang penasaran bagaimana kisahnya? Buruan temen-temen beli di toko-toko buku atau bisa juga di dapat di pusat-pusat perbelanjaan lainnya.
- Topik ‘Resensi Novel “open your heart please!’ tidak lagi menerima balasan baru.