wuryan
| Peran forum | Anggota sejak | Aktivitas terakhir | Topik yang dibuat | Balasan yang Diberikan |
|---|---|---|---|---|
| Anggota | Oktober 28, 2007 (18 tahun) |
- | 1 | 5 |
- Peran forum
- Anggota
- Anggota sejak
Oktober 28, 2007 (18 tahun)
- Aktivitas terakhir
- -
- Topik yang dibuat
- 1
- Balasan yang Diberikan
- 5
Bio
Surat-E: wuryan_sri@co.id
Ir. Sri Wuryaningsih mendapatkan gelar sarjana pertanian (jurusan Budidaya Tanaman) pada tahun 1975 dari Universitas Gadjah Mada.
Yang bersangkutan sekarang ini menjabat sebagai tenaga fungsional peneliti di Balai Penelitian Tanaman Hias sejak 1990. Riwayat pekerjaan yang telah dilalui ialah sebagai Staf Peneliti pada Lembaga Penelitian Hortikultura (1976 – 1981); Kasubid Pengolahan Naskah Pusat Perpustakaan Pertanian dan Biologi (1981 – 1984); Kasubid Pengumpulan dan Pengolahan Data Pusat Perpustakaan Pertanian dan Biologi (1984 – 1990); Asisten Peneliti Madya (1990 – 1993); Ajun Peneliti Muda (1995 – 1996); Peneliti Muda (1996 – 2001); Peneliti Madya ( 2001 – 2004); Ahli Peneliti Muda ( 2004 - Mei 2008), Ahli peneliti (Mei 2008 - sekarang) , Manajer mutu laboratorium penguji Balai Penelitian Tanaman Hias
Karya ilmiah dan hasil penelitian yang telah dipublikasikan maupun dipresentasikan dalam seminar, worksop maupun simposium sekitar 80 makalah bidang tanaman hias baik sebagai penulis tunggal atau co-author yang diterbitkan dalam jurnal ilmiah, semi ilmiah dan prosiding.